Jumat, Maret 14News
Shadow

Pendidikan

Muhammad Natsir: Menteri dengan Kemeja Penuh Tambalan, Simbol Kesederhanaan Sejati

Muhammad Natsir: Menteri dengan Kemeja Penuh Tambalan, Simbol Kesederhanaan Sejati

Pendidikan
Battikpost, - Dalam sejarah Indonesia, banyak tokoh yang dikenal karena kepemimpinan dan perjuangannya. Namun, hanya sedikit yang tetap dikenang karena kesederhanaan dan integritas mereka. Salah satu di antaranya adalah Muhammad Natsir, mantan Perdana Menteri Indonesia yang dikenal bukan hanya karena kepiawaiannya dalam politik, tetapi juga karena gaya hidupnya yang bersahaja—termasuk kemeja penuh tambalan yang ia kenakan. Kesederhanaan yang Tak Terlupakan Bayangkan seorang pemimpin negara yang tidak sibuk mengoleksi jas mahal atau pakaian mewah, tetapi justru mengenakan kemeja dengan tambalan di sana-sini. Inilah yang dilakukan Muhammad Natsir. Ia adalah sosok yang lebih mementingkan kepentingan rakyat dibanding penampilan pribadi. Kisah ini bukan sekadar legenda, tetapi sebuah f...
Jadwal Imsakiyah dan Waktu Shalat Kota Bandar Lampung Ramadhan 2025

Jadwal Imsakiyah dan Waktu Shalat Kota Bandar Lampung Ramadhan 2025

Daerah, Pendidikan
Battikpost.site, Bandar Lampung - 28 Februari 2025, bagi masyarakat Kota Bandar Lampung, kepada seluruh kaum Muslimin, khususnya yang akan menjalankan ibadah puasa di bulan suci Ramadhan, kami menghimbau agar selalu memperhatikan dan mengikuti jadwal imsakiyah serta waktu sholat dengan baik. Jadwal imsakiyah membantu kita mengetahui batas waktu sahur, sehingga kita dapat mempersiapkan diri sebelum masuk waktu imsak. Dengan mengetahui jadwal ini, kita bisa lebih disiplin dalam menjalankan puasa sesuai tuntunan syariat Islam. Selain itu, memperhatikan jadwal sholat sangat penting untuk menjaga ketepatan waktu dalam menunaikan sholat lima waktu, baik secara individu maupun berjamaah. Sholat yang dilakukan tepat waktu akan semakin meningkatkan kualitas ibadah kita di bulan penuh berkah ini. ...
Pemerintah Provinsi Lampung Gelar Tradisi Blangikhan, Sambut Ramadan dengan Kearifan Lokal

Pemerintah Provinsi Lampung Gelar Tradisi Blangikhan, Sambut Ramadan dengan Kearifan Lokal

Breaking News, Daerah, Pendidikan
Battikpost.site, Bandar Lampung --- Pemerintah Provinsi Lampung bersama Lampung Sai dan Majelis Penyimbang Adat Lampung (MPAL) menggelar Tradisi 'Lampung Blangikhan' dalam rangka menyambut datangnya Bulan Suci Ramadan bertempat di Kolam Renang Pahoman Enggal, Jumat (28/02/2025). Tradisi Blangikhan atau Blangiran merupakan tradisi adat Lampung untuk menyucikan diri dengan mandi bersama di sungai sebelum memasuki Bulan Suci Ramadan. Blangikhan dilakukan di sungai atau kolam pemandian, namun mandi yang dimaksud adalah bukan mandi pada umumnya melainkan mandi yang disyaratkan dengan beberapa peralatan ritual yakni air langir dari 7 sumber mata air yang bermakna penyatuan, bunga 7 rupa yang bermakna kesucian, ketentraman dan kasih sayang serta kerukunan, daun pandan, jeruk nipis, serta se...
Wagub Jihan Nurlela Buka Kick Off Meeting Literasi Numerasi, Dukung Penguatan Pendidikan Berbasis GEDSI

Wagub Jihan Nurlela Buka Kick Off Meeting Literasi Numerasi, Dukung Penguatan Pendidikan Berbasis GEDSI

Breaking News, Pendidikan, Technology
Battikpost.site, Bandar Lampung --- Wakil Gubernur Lampung, Jihan Nurlela membuka Acara Kick Off Meeting Literasi Numerasi dan Talk show Pendidikan yang di gagas oleh Program Kreasi Save The Children bersama LP Ma'arif NU PBNU di Hotel Holiday Inn Bandar Lampung, Selasa (25/2/2025). Program KREASI (Kolaborasi untuk Edukasi Anak Indonesia) Save the Children, bertujuan untuk meningkatkan pembelajaran dan kompetensi literasi, numerasi, dan karakter anak usia sekolah dasar dan meningkatkan kemampuan fondasi anak usia dini yang mendukung transisi mereka ke tahap berikutnya melalui praktik dan kebijakan di empat area fundamental (outcome), yaitu : kurikulum dan asesmen, pengajaran, kepemimpinan, serta perlindungan anak. Pada kesempatan tersebut Wakil Gubernur Lampung, Jihan Nurlela, me...
Pemkab Lampung Selatan Luncurkan Program Makan Bergizi Gratis di PAUD Tunas Ceria

Pemkab Lampung Selatan Luncurkan Program Makan Bergizi Gratis di PAUD Tunas Ceria

Breaking News, Daerah, Kesehatan, Pendidikan
Lampung Selatan, Battikpost.site, 25 Februari 2025 – Pemerintah Kabupaten Lampung Selatan melalui Kecamatan Tanjung Bintang resmi meluncurkan Program Makan Bergizi Gratis bagi anak-anak PAUD Tunas Ceria. Program ini diharapkan dapat meningkatkan kualitas gizi anak usia dini, mendukung pertumbuhan optimal, serta mencegah masalah malnutrisi di kalangan balita. Acara peresmian ini berlangsung di PAUD Tunas Ceria, Kecamatan Tanjung Bintang, dan dihadiri oleh berbagai pihak, termasuk Camat Tanjung Bintang, Drs. Amin Jaya, perwakilan Dinas Pendidikan dan Dinas Kesehatan, aparat keamanan, serta tokoh masyarakat setempat.  BACA JUGA : wakil-gubernur-lampung-tinjau-rsud-abdul-moeloek-tekankan-peningkatan-layanan-kesehatan Dalam sambutannya, Camat Drs. Amin Jaya menyampaikan...
DARA PETAK: PUTRI MELAYU YANG MEMBAWA DINASTI MAJAPAHIT KE PUNCAK

DARA PETAK: PUTRI MELAYU YANG MEMBAWA DINASTI MAJAPAHIT KE PUNCAK

LifeStyle, Pendidikan
Battikpost.site, Dalam catatan sejarah Nusantara, nama Dara Petak tidak hanya dikenang sebagai seorang perempuan, tetapi juga sebagai kunci penting dalam perjalanan kejayaan Majapahit. Putri Melayu dari Dharmasraya ini menjadi bagian dari cerita besar ekspedisi Pamalayu yang berujung pada dinasti Majapahit. Kisahnya dimulai pada tahun 1275, ketika Prabu Kertanegara dari Singasari mengirimkan ekspedisi Pamalayu. Misi yang dipimpin Kebo Anabrang itu bertujuan menyatukan kekuatan di Nusantara guna menghadapi ancaman besar dari bangsa Mongol di bawah pimpinan Kubilai Khan. Ekspedisi ini membawa pulang lebih dari sekadar kemenangan; dua putri cantik dari kerajaan Dharmasraya, Dara Petak dan Dara Jingga, menjadi persembahan bagi Kertanegara. Namun, ketika pasukan ekspedisi kembali ke Jawa ...
Wakil Gubernur Lampung Tekankan Peningkatan Kualitas Pendidikan Sebagai Fondasi Utama Kemajuan Pembangunan Daerah

Wakil Gubernur Lampung Tekankan Peningkatan Kualitas Pendidikan Sebagai Fondasi Utama Kemajuan Pembangunan Daerah

Breaking News, Daerah, Pendidikan
Battikpost.site, Bandar Lampung, -- Wakil Gubernur Lampung, Jihan Nurlela, melakukan kunjungan kerja ke Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Lampung, Senin (24/02/2025). Kunjungan kerja dilaksanakan untuk meninjau secara langsung kondisi dan program-program yang sedang berjalan di sektor pendidikan. Dalam arahannya, Wagub menekankan pentingnya peningkatan kualitas pendidikan sebagai salah satu fondasi utama kemajuan daerah. Wagub menyoroti Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Provinsi Lampung yang masih perlu ditingkatkan, dan menegaskan bahwa pendidikan memegang peranan krusial dalam mencapai kemajuan tersebut. Wagub juga menindaklanjuti arahan Gubernur Lampung terkait larangan penahanan ijazah siswa, dan mengapresiasi langkah cepat Dinas Pendidikan dalam menangani masalah ini...
6 SMA Terbaik di Lampung yang Berprestasi di Tingkat Nasional

6 SMA Terbaik di Lampung yang Berprestasi di Tingkat Nasional

Breaking News, Nasional, Pendidikan
Battikpost.site, -- Provinsi Lampung mencatatkan prestasi gemilang dalam dunia pendidikan dengan enam Sekolah Menengah Atas (SMA) terbaik yang masuk dalam daftar sekolah berprestasi di Indonesia. Sekolah-sekolah ini dikenal memiliki kualitas akademik unggul, sistem pembelajaran inovatif, serta berbagai prestasi yang mengharumkan nama daerah di tingkat nasional. Berikut enam SMA terbaik di Lampung yang berhasil menorehkan prestasi: 1. SMA Al Kautsar Bandar Lampung Sebagai sekolah swasta unggulan, SMA Al Kautsar dikenal memiliki standar akademik tinggi dengan fasilitas yang lengkap. Program pembelajaran di sekolah ini didukung dengan kegiatan ekstrakurikuler berbasis sains, olahraga, serta pengembangan karakter. 2. SMA Xaverius Bandar Lampung Sekolah Katolik ini memiliki reput...
SMK 6 B.lampung Gelar Uji Kompetensi Keahlian (UKK) untuk Siswa Kelas 12 Tahun Pelajaran 2024/2025

SMK 6 B.lampung Gelar Uji Kompetensi Keahlian (UKK) untuk Siswa Kelas 12 Tahun Pelajaran 2024/2025

Breaking News, Pendidikan
Battik Media, B.Lampung, – SMK 6 kembali mengadakan Uji Kompetensi Keahlian (UKK) bagi siswa kelas 12 sebagai salah satu syarat kelulusan dan pembuktian kompetensi di bidang keahlian masing-masing. UKK tahun pelajaran 2024/2025 ini dilaksanakan mulai tanggal 17 sampai 22 Februari 2025 di lingkungan sekolah dengan melibatkan penguji internal maupun eksternal dari industri terkait. Ujian ini bertujuan untuk mengukur kemampuan siswa dalam menerapkan teori dan praktik sesuai dengan standar industri. Para peserta akan diuji berdasarkan bidang keahlian masing-masing, dengan metode ujian yang mencakup ujian praktik langsung, simulasi kerja, dan studi kasus yang relevan dengan dunia kerja. Kepala SMK 6, Ismargono,S.PI.,M.PD. menyampaikan bahwa UKK ini merupakan bagian penting dari proses pem...
Rotasi Jabatan Kepala Sekolah di Lampung, Penyegaran untuk Peningkatan Kualitas Pendidikan

Rotasi Jabatan Kepala Sekolah di Lampung, Penyegaran untuk Peningkatan Kualitas Pendidikan

Breaking News, Pendidikan
Bandar Lampung, Battik Media 15 Februari 2025 – Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Provinsi Lampung, Thomas Amirico, melakukan mutasi jabatan kepala sekolah di 57 SMA dan SMK Negeri di Provinsi Lampung. Langkah ini diambil untuk memberikan penyegaran dan pembaruan guna meningkatkan kualitas pendidikan di daerah tersebut. Rotasi jabatan ini diharapkan dapat mendorong perubahan positif di sekolah-sekolah dan berkontribusi pada peningkatan kualitas pendidikan di Lampung. Thomas Amirico mengungkapkan bahwa rotasi ini bertujuan untuk menyegarkan organisasi sekolah dan membawa inovasi baru di setiap lembaga pendidikan. Rotasi Kepala Sekolah SMA di Lampung Sebanyak 30 kepala sekolah SMA mengalami rotasi. Beberapa nama yang dipindah antara lain Hendra Putra yang sebelumnya me...